Kamis, 23 Juli 2015

Cara Agar Bisa Terhubung Keserver FIFA 15 (Dengan WiFi)

Halo Semua Kembali lagi dengan saya Admin Yang Tamvan Yang Diakui oleh IBU Saya dan Saya Sendiri, Hehehe :). Oke Langsung Deh Ke Topicnya Saja , baru baru Ini Saya Mengalami Tidak Bisa Terhubung Ke Server FIFA 15 Dan Saya Bingung Gimana Cara Mengatasinya Sampai Mencari Di Mbah Google Pun Tidak Ada Yang bisa menjelaskannya , Akhirnya Saya Kutak Kutik Koneksi dan Akhirnya Saya Menemukan TITIK terang Dengan Mengganti DNS Server Ke Google ,